Physical Address

304 North Cardinal St.
Dorchester Center, MA 02124

Category ngibul

[Ngibul #48] Puisi dalam Stereotip Gaib dan Menye

author = Fitriawan Nur Indrianto Entah mengapa di kalangan masyarakat umum khususnya anak muda puisi kerap dianggap sebagai sesuatu yang kalau tidak gaib ya menye. Gaib karena bagi anak muda bahasa puisi dianggap sebagai bahasa yang berat. Seolah bahasa puisi…

[Ngibul #46] Menjelang Malam di Tepi Bethlehem

author = Andreas Nova Sore itu sama seperti sore-sore sebelumnya, aku menemui Baz di padang Yaar. Tempat itu terletak di tepian Bethlehem. Kata orang-orang tua, Daud menggembalakan kambing dan domba milik ayahnya di padang itu dan tradisi itu masih berlanjut…

[Ngibul #42] Polisi di Film India, Polisi di Film Indonesia

author = Bagus Panuntun Power Ranger Merah Tempat paling aman dari cegatan SIM adalah film-film bioskop Indonesia. Padahal, cegatan SIM, razia lalulintas, atau operasi zebra merupakan perihal yang kerap kali kita temui. Saking kerapnya, kita bahkan merasa begitu dekat dengannya.…

[Ngibul #41] Cilok, Bambu Runcing, dan Pahlawan

author = Andreas Nova Apa yang terbesit di kepala ketika mendengar kata cilok? Barangkali sebagian besar jawaban akan merujuk kepada makanan ringan yang berasal dari Tlatah Sunda yang dibuat dengan cara merebus campuran adonan yang berbahan utama tepung kanji. Makanan…

[Ngibul #36] Nostalgia Literasi

author = Andreas Nova “Pourquoi nier l’évidence nécessité de la mémoire?” —Marguerite Duras, Hiroshima Mon Amour   Jumat pertama bulan ini, kantor saya mengadakan jamuan makan siang untuk semua karyawan di sebuah hotel yang berlokasi tepat di sebelah selatan Stasiun…